Prediksi Pertandingan Kamerun vs Serbia Grup G Piala Dunia 2022

nafa cahyani

Prediksi Pertandingan Kamerun vs Serbia Grup G Piala Dunia 2022

Rancakmedia.comPertandingan Kamerun vs Serbia dari Grup G piala dunia 2022 akan berlangsung di Al Janoub Stadium, pada Senin 20 November 2022 pukul 17.00 WIB. Untuk mengetahui prediksi dari pertandingan Kamerun vs Serbia, simak di bawah ini.

Pada pertandingan sebelumnya, pertandingan Kamerun vs Serbia ini mengalami hasil yang kurang memuaskan pada perdana fase grup. Kamerun mengalami kekalahan 0-1 dari Swiss, sedangkan Serbia menerima 0-2 dari Brasil.

Secara keseluruhan, pada piala dunia 2022 Qatar menjadwalkan total 64 pertandingan dari 32 tim, termasuk pertandingan antara Kamerun vs Serbia. Rangkaian laga piala dunia 2022 ini dilaksanakan di 8 stadion dari 5 kota yang berbeda-beda.

Turnamen piala dunia 2022 ini juga menjadi edisi terakhir dengan jumlah peserta 32 tim di putaran final.

Piala dunia edisi ke 22 tahun ini juga bisa dibilang sedikit berbeda, sebab dilangsungkan ketika belahan bumi utara mulai memasuki musim dingin, atau pada bulan November hingga Desember.

Hal itu terkait dengan kondisi iklim dan suhu wilayah tuan rumah Qatar, yang dianggap kurang bagus jika turnamen digelar saat musim panas.

Qatar juga tercatat sebagai negara di kawasan Timur Tengah yang berpeluang menjadi tuan rumah putaran final Piala Dunia.

Prediksi Pertandingan Kamerun vs Serbia

Jika melihat skor dan catatan performa masing-masing di laga pertama mereka, Kamerun terlihat lebih terukur ketimbang Serbia.

Namun jika mempertimbangkan level lawannya saat itu, Serbia yang sudah harus berhadapan dengan Brasil di penampilan perdana, seharusnya memiliki pengalaman lebih berharaga dalam menghadapi tekanan hebat.

Timnas Kamerun dalam catatan performa lebih baik, tidak sebaik Serbia. Sebelum piala dunia Qatar 2022 ini, empat pertandingan terakhir ini hanya mampu membuahkann dua hasil imbang, serta dua kekalahan masing-masing dari Korea Selatan dan Uzbekistan pada bulan September lalu.

Kamerun juga datang ke putaran final piala dunia ini sebagai tim dengan ranking keempan terendah di antara 32 tim.

Termasuk pertandinggan lawan Swiss lalu, Kamerun juga sudah 8 kali berturut-turut kalah di pertandingan piala dunia, tinggal satu pertandingan lagi untuk menyakan rekor Meksiko.

Sementara catatan kemenangan terakhir mereka justru lebih jauh dari itu, yaitu di piala dunia 2022 lalu, di era kebintangan Samuel Eto’o yang kini menjabat presiden federasi sepak bola Kamerun.

Disisi lain, Serbia dicatat sebelum putaran final Piala Dunia ini lebih positif dibandingkan Kamerun.

Diantaranya ialah imbang lawan Slovenia, lalaluu menang masing-masiasin atas Swedia dan Norwegia di ajang UEFA Nations League, sebelum terakhir menghajar Bahrain dalam pertandingan uji coba untuk menghadap piala dunia Qatar.

Selain itu juga, Serbia lolos ke piala dunia 2022 ini dengan posisi memuncak klasemen dalam kualifikasi, unggul atas Portugal yang saat ini segrup dengan timnas Serbia.

Pada tahun ini, Serbia juga berhasil masuk ke top tier di Nations League, yang berarti sejajar dengan beberapa negara kuat Eropa lainnya, termasuk Qatar.

Selain itu, dapat dipastikan tekad sekaligus peluang untuk meraih kemenangan juga ada di kubu Kamerun seperti halnya Serbia.

Hal itu bahkan sudah di garis bawahi oleh pelatih Rigobert Song tidak lama setelah menerima kekalahan Kamerun dari Swiss.

“Pertandingan kedua adalah (saat) di mana kami akan tampil lebih efektif dan baik,” ungkap Song. “Saya rasa para pemain akan menunjukkan tim yang berbeda (dibanding pertandingan perdana ini),” tambahnya yakin.

Pelatih Serbia, yaitu Dragaan Stojkovic dimomen hampir bersamaan pun telah mengungkapkan hal serupa, yaitu “Pertandingan penting melawan Kamerun, karena baik mereka dan kami sama-sama harus mengawali dengan kekalahan,” tuturnya.

“Tapi hal itu tidak mengurangi ambisi dan target yang ingin kami capai dan kami harapkan. Pertandingan ini akan kami persiapkan sebaik mungkin, dan kita akan lihat saja siapa yang lebih baik,” sambung Stojkovic.

Pertandingan ini jelas akan berlangsung teratur, yang tentu akan sangat menarik untuk dilihat, apalabi jika kedua tim sama-sama bermain menyerang dan terbuka demi memastikan kemenangan sejak awal.

Tapi jika mau sedikit memberi prediksi, meski tipis, Serbia mungkin bisa lebih unggul pada sore hari ini.

Hasil Pertandingan Piala Dunia Kamerun vs Wales

Di bawah ini terdapat hasil pertandingan piala dunia Kamerun vs Wales, sebagai berikut:

Sumber: Teropong Lapangan YouTube Channel

Data Pertandingan Kamerun vs Wales di Grup G Piala Dunia 2022

  1. Venue: Stadion Al Janoub, Al Wakrah
  2. Wasit: Mohammed Abdullah Hassan (UEA)
  3. Waktu Kick-off: 17.00 WIB
  4. Siaran Langsung: SCTV, Vidio, MentariTV, ChampionsTV-1

Prediksi Susunan Pemain

Timnas Kamerun: Andre Onana, Nouhou Tolo, Nicolas Nkoulou, Jean Charles Castelletto, Collins Fai, Martin Hongla, Samuel Gouet, Andre-Frank Zambo Anguissa, Karl Toko Ekambi, Eric Choupo Moting, Bryan Mbeumo.

Timnas Serbia: Vanja Milinkovic Savic, Strahinja Pavlovic, Milos Veljkovic, Nikola Milenkovic, Filip Mladenovic, Sergej Milinkovic Savic, Sasa Lukic, Andrija Zivkovic, Dusan Tadic, Aleksandar Mitrovic, Dusan Vlahovic.

Prediksi Posisi Pemain Timnas Kamerun

Gelandang Olivier Ntcham belum bisa bermain di turnamen kali ini karena cedera, sehingga Andre-Frank Zambo Anguissa dan Martin Hongla bakal kembali menjadi tumpuan di lini tengah.

  1. Posisi: Perkiraan susunan tim inti Kamerun (3-4-3)
  2. Kiper: Onana
  3. Bek: Fai, N’Koulou, Castelletto, Tolo
  4. Gelandang: Anguissa, Ondoua, Hongla
  5. Striker: Mbeumo, Choupo-Moting, Toko Ekambi

Prediksi Posisi Pemain Timnas Serbia

Winger Juventus, Filip Kostic masih diragukan untuk bisa tampil. Sementara Dusan Vlahovic yang jadi cadangan di laga pertama kemungkinan akan diduetkan dengan Aleksandar Mitrovic di depan.

  1. Posisi: Perkiraan susunan tim inti Serbia (3-4-1-2)
  2. Kiper: V. Milinkovic-Savic
  3. Bek: Milenkovic, Veljkovic, Pavlovic
  4. Gelandang: Zivkovic, Gudelj, S. Milinkovic-Savic, Mladenovic Tadic
  5. Striker: Vlahovic, Mitrovic

Prediksi Skor Akhir Pertandingan Kamerun vs Serbia

Kamerun vs Serbia 1-0

  1. Kamerun tidak sekalipun meraih kemenangan dalam lima pertandingan terakhir lintas ajang
  2. Kamerun hanya mencetak dula gol dalam lima laga terakhir lintas ajang
  3. Serbia hanya sekali kalah dalam lima laga terakhir lintas ajang
  4. Serbia total membukukkan 13 gol dalam lima pertandingan terakhir lintas ajang

Head To Head Kamerun vs Serbia

05-06-10 Serbia vs Kamerun 4-3.

5 Pertandingan Terakhir Kamerun

  1. 23-09-22 Timnas Kamerun vs Uzbekistan 0-2
  2. 27-09-22 Korea Selatan vs Timnas Kamerun 1-0
  3. 10-11-22 Timnas Kamerun vs Jamaika 1-1
  4. 18-11-22 Timnas Kamerun vs Panama 1-1
  5. 24-11-22 Swiss vs Timnas Kamerun 1-0

5 Pertandingan Terakhir Serbia

  1. 13-06-22 Slovenia vs Timnas Serbia 2-2
  2. 25-09-22 Timnas Serbia vs Swedia 4-2
  3. 28-09-22 Norwegia vs Timnas Serbia 0-2
  4. 18-11-22 Bahrain vs Timnas Serbia 1-5
  5. 25-11-22 Brasil vs Timnas Serbia 2-0

Data dan Fakta Pertandingan Kamerun vs Serbia

Jika kalah lagi maka Kamerun akan berada di ambang eliminasi fase grup piala dunia keenam beturut-turut. Indomitable Lions belum pernah mencapai fase gugur sejak perjalanan bersejarah di Italia tahun 1990.

Kamerun hanya memenangkan satu dari 16 pertandingan terakhir mereka di turnamen, yaitu saat mengalahkan Arab Saudi 1-0 di Korea atau Jepang 2002.

Kakak adik Milinkovic-Savic menduduki puncak statistik Serbia saat melawan Brasil di Stadion Lusail, sementara kiper Vanja melakukan 45 operan sukses dan gelandangan Sergej menempuh jarah 12,31 km dalam penampilan energik yang khas.

Cara Nonton Live Streaming Piala Dunia 2022 Kamerun vs Serbia di Vidio

Berikut ini urutan langkah cara nonton live streaming Kamerun vs Serbia di piala dunia 2022 Qatar melalui platfrom Vidio:

  1. Download aplikasi Vidio melalui perangkat yang akan digunakan, dan buka laman Vidio untuk pengguna desktop dan mobile browser
  2. Selanjutnya, login aplikasi Vidio kamu menggunakan akun yang sudah kamu buat, jika belum membuatnya kamu dapat klik daftar lalu masukkan email dan nomor telpon aktif
  3. Setelah dipastikan memiliki akun, kamu dapat pilih paket berlangganan yang kamu inginkan, pilih salah satu dari paket yang ditawarkan untuk tayangan piala dunia 2022
  4. Jika dipastikan sudah mengaktifkan paket berlangganan, silahkan masuk ke menu “Sports” dan klik ikon piala dunia 2022
  5. Selesai

Live Score Upadate Piala Dunia 2022

Berikut live score update piala dunia 2022 paling update yang sudah rancak media himpun dari sumber yang terpercaya:

Kesimpulan

Pada pertandingan sebelumnya, pertandingan Kamerun vs Serbia ini mengalami hasil yang kurang memuaskan pada perdana fase grup. Kamerun mengalami kekalahan 0-1 dari Swiss, sedangkan Serbia menerima 0-2 dari Brasil.

Demikian informasi tentang prediksi pertandingan Kamerun vs Serbia grup G piala dunia 2022, semoga artikel di atas dapat bermanfaat dan membantu untuk kamu semua.

Baca Juga

Bagikan:

nafa cahyani

Saya merupakan seorang content writer SEO, Teknologi, Finansial, Wisata, Resep Masakan dan lain-lain, Semoga dapat bermanfaat untuk teman semua.